PESAN ONLINE
Deskripsi:
Tahukah Anda, mendesain sebuah web ternyata tidak sulit seperti yang dibayangkan. Anda tidak perlu lagi harus mempelajari bahasa-bahasa pemrograman seperti yang dilakukan saat terdahulu. Saat ini telah banyak aplikasi yang memudahkan dalam pembuatan desain web.
Program aplikasi yang bisa dijadikan untuk mendesain web, misalnya; Adobe Photoshop dan Macromedia Dreamweaver. Untuk tampilan yang maksimal pada web, dua program aplikasi tersebut bisa dikolaborasi. Inilah yang akan dijelaskan pada CD Tutorial Web Design Menggunakan Dreamweaver dan Photoshop. Menggunakan dua program tersebut, Anda juga bisa membuat desain menarik yang bisa dapat mempengaruhi orang untuk selalu meng-update berita dari halaman situs yang telah Anda buat.
CD Tutorial Web Design Menggunakan Dreamweaver dan Photoshop akan menjelaskan kepada Anda bagaimana mendesain sebuah website dengan mengkolaborasi dua aplikasi Macromedia Dreamweaver dan Photoshop. Adobe Photoshop adalah aplikasi standar professional image editing. Sementara Macromedia Dreamweaver merupakan aplikasi standar industri dalam pembuatan website. Jadi, Anda tidak saja bisa membuat website sederhana, bahkan sebuah website professioanl. Asalkan, Anda memiliki kemauan dan sedikit kreativitas.
Pada CD Tutorial ini, Anda akan diajarkan bagaimana proses tahapan mendesain web dengan menggunakan dua aplikasi. Pertama, Anda akan diajarkan mendesain web dengan Adobe Photoshop. Kedua, Anda diajarkan untuk melakukan optimasi gambar web dengan memanfaatkan aplikasi bawaan Adobe Photoshop, yaitu Adobe Image Ready. Terakhir, Anda diajarkan bagaimana menggunakan Macromedia Dreamweaver untuk pembangunan sebuah website.
Pada CD Tutorial ini juga Anda akan diajarkan bagaimana menggunakan bahasa pemrograman untuk membuat website. Dengan menguasai bahasa pemrograman kita dapat membuat sebuah website lebih interaktif dan memiliki ruh. Website yang kita buat tidak sekedar hanya bisa dilihat, tapi aplikasi website yang di dalamnya dapat melakukan pekerjaan-pekerjaan manusia, seperti melakukan transaksi, dan sebagainya.
CD Tutorial Web Design Menggunakan Dreamweaver dan Photoshop sangat tepat dimiliki untuk Anda yang masih pemula dalam mendesain website dan professional yang ingin menghasilkan website interaktif, serta dapat melakukan transaksi.
Sylabus:
CD Tutorial Web Design Menggunakan Dreamweaver dan Photoshop terdiri dari 2 buah CD yang dibagi dalam bab dan sub bab. Anda dapat tentukan langsung pelajaran yang ingin Anda dapatkan dari instruktur dalam CD Tutorial ini. CD Tutorial ini terbagi dalam 9 bab, yaitu:
Bab I HTML FOUNDAMENTAL
1.1 Introduction
1.2 Pemrograman Web
1.3 Dasar-dasar HTML
1.4 Pewarnaan
1.5 Format Paragraf
1.6 Format Teks
1.7 Menampilkan Gambar
1.8 Hyperlink
Bab II DREAMWEAVER FOUNDAMENTAL
2.1 Dreamweaver Overview
2.2 Manage Site
2.3 Pola Design
2.4 Material Header dan Footer
2.5 Material Body
2.6 Link ke Halaman Lain
Bab III WEB TEMPLATE
3.1 Mencari Template
3.2 Pembuatan Web dengan Template
3.3 Penambahan Halaman
3.4 Pengeditan Template
3.5 Mengganti Image
Bab IV FRAMESET USAGE
4.1 New Frameset
4.2 Membuat Halaman Utama
4.3 Membuat Halaman Lain
4.4 Navigasi dan Link
Bab V PHOTOSHOP FOR WEB
5.1 Web Foto Gallery
5.2 Integrasi Photoshop dan Dreamweaver
5.3 Preference dan guide
5.4 Design Header
5.5 Design Tombol dan Footer
5.6 Design Content
Bab VI OPTIMIZE WITH IMAGEREADY
6.1 ImageReady Overview
6.2 Slicing Process
6.3 PopUp dan Rollover Button
6.4 Optimasi JPG
6.5 Optimasi GIF
6.6 Save Optimasi Web
Bab VII DREAMWEAVER FINAL
7.1 Mendefinisikan Site
7.2 Penambahan Background
7.3 Edit dan Tambah Halaman
7.4 Penambahan CSS Style
7.5 Edit CSS Style
Bab VIII TIPS DAN TRIK FOR CREATIVE WEB
8.1 Animasi Intro
8.2 Behavior
8.3 Pop up Menu
8.4 Game on website
8.5 Live Chat
8.6 Animasi Banner
Bab IX WEB PUBLISHING
9.1 Domain
9.2 Hosting
9.3 Registrasi Domain dan Hosting I
9.4 Another Choice
9.5 Registrasi Domain dan Hosting II
9.6 Cara dan Konfirmasi Pembayaran
9.7 Persiapan Upload
9.8 Upload Web dengan FTP
9.9 Upload Web dengan Dreamweaver
9.10 Panel Manager
9.11 Webmail
9.12 Email POP3
Komentar :
Post a Comment
Berikan Komentar Anda